Parenting

Cara Membangun Rasa Percaya Diri Anak Sejak Dini

Tidak ada yang lebih membahagiakan bagi seorang ibu selain melihat anak tumbuh menjadi pribadi yang percaya diri dan berani mengekspresikan dirinya. Rasa percaya diri bukan hanya soal berani bicara di depan umum, tapi juga tentang bagaimana anak mengenali potensinya, merasa berharga, dan mampu mengambil keputusan sejak usia dini. Masa kanak-kanak adalah fondasi penting dalam pembentukan […]

Cara Membangun Rasa Percaya Diri Anak Sejak Dini Read More »

Momen Hangat Pasca Lebaran di KB IT Nurul Izzah

Rabu, 9 April 2025 menjadi hari yang penuh keceriaan di KB IT Nurul Izzah. Setelah menikmati libur panjang Idul Fitri 1446 H bersama keluarga tercinta, anak-anak kembali ke sekolah dengan wajah cerah, senyum sumringah, dan semangat yang membara. Kehangatan pagi itu semakin lengkap dengan sapaan manis dan pelukan hangat dari Bunda guru yang menyambut mereka

Momen Hangat Pasca Lebaran di KB IT Nurul Izzah Read More »

Cara Menumbuhkan Rasa Percaya Diri pada Anak

Percaya diri adalah salah satu kualitas penting yang harus dimiliki anak sejak dini. Rasa percaya diri yang baik akan membantu anak menghadapi tantangan, berinteraksi dengan orang lain, serta mengembangkan potensinya dengan maksimal. Sebaliknya, anak yang kurang percaya diri cenderung merasa ragu-ragu dalam mengambil keputusan dan lebih sulit menghadapi tekanan sosial. Membangun rasa percaya diri pada

Cara Menumbuhkan Rasa Percaya Diri pada Anak Read More »

Cara Bangkitkan Semangat Si Kecil Kembali ke Sekolah!

Liburan panjang telah usai, tapi semangat si kecil untuk kembali ke sekolah masih belum muncul? Jangan khawatir! Kita akan bahas persiapan sebelum hari pertama sekolah, strategi di lingkungan sekolah, dan tips tambahan untuk membantu anak beradaptasi. Melansir berbagai sumber, kunci utama membangun semangat anak kembali ke sekolah adalah mempersiapkannya jauh sebelum hari pertama. Jangan sampai

Cara Bangkitkan Semangat Si Kecil Kembali ke Sekolah! Read More »

Cara Mengenalkan Konsep Kegagalan pada Anak

Dalam perjalanan hidup, kegagalan adalah hal yang tak terhindarkan. Namun, banyak orangtua yang cenderung melindungi anak dari pengalaman gagal agar mereka tidak merasa kecewa atau sedih. Padahal, mengenalkan kegagalan sejak dini justru dapat membentuk mental yang lebih tangguh dan membangun karakter yang kuat. Anak yang terbiasa menghadapi kegagalan dengan bijak akan lebih mudah bangkit dan

Cara Mengenalkan Konsep Kegagalan pada Anak Read More »

Angpao Lebaran

Membentuk Karakter Anak di Hari Raya: Niat Silaturahmi atau Mengejar Angpao?

Oleh : Lilian Netya Al Mabruroh, S. Pd. I. Maa syaa Allah, Tabaarokallah… Ramadhan akan segera meninggalkan kita. Hawa lebaran pun semakin terasa. Baju baru, jajanan, dan berbagai pernak-pernik menyambut hari raya Idul Fitri sudah mulai disiapkan. Idul Fitri adalah momen yang selalu dinanti oleh kaum muslimin di seluruh dunia. Tak terkecuali anak-anak, yang biasanya

Membentuk Karakter Anak di Hari Raya: Niat Silaturahmi atau Mengejar Angpao? Read More »

Cara Ajarkan Anak Silaturahmi Saat Lebaran Tanpa Rewel

Lebaran sebentar lagi! Momen berkumpul bersama keluarga besar pasti menyenangkan. Tapi, bagaimana jika si kecil rewel saat silaturahmi? Tenang,  artikel ini akan membantu  mengajarkan anak silaturahmi dengan sopan dan menyenangkan selama Lebaran, tanpa drama rewel yang bikin pusing. Yuk, simak tips lengkapnya agar silaturahmi Lebaran tahun ini menjadi pengalaman tak terlupakan bagi anak dan keluarga!

Cara Ajarkan Anak Silaturahmi Saat Lebaran Tanpa Rewel Read More »

Penyadaran vs Pembiasaan: Mana yang Lebih Penting?

Oleh : Lilian Netya Al Mabruroh, S. Pd. I. Membaca judul di atas, apa yang terlintas dalam benak Parents? Mana yang lebih baik, antara penyadaran dan pembiasaan? Benarkah keduanya saling bertentangan dan tidak bisa disatukan? Parents, Dalam dunia pendidikan, kita tidak bisa terlepas dari dua upaya pembentukan karakter tersebut. Namun, kata pembiasaan lebih sering terdengar

Penyadaran vs Pembiasaan: Mana yang Lebih Penting? Read More »

Aktivitas Seru yang Bisa Dilakukan Bersama Anak Saat Libur Lebaran

Libur Lebaran selalu menjadi momen yang dinanti-nantikan, terutama bagi anak-anak. Setelah menjalani bulan Ramadhan dengan berbagai kegiatan, mereka akhirnya bisa menikmati waktu luang bersama keluarga. Suasana yang penuh kebersamaan, kehangatan, dan keceriaan khas Lebaran menjadi kesempatan emas untuk menciptakan kenangan indah bersama si kecil. Namun, di tengah euforia Lebaran, tak jarang orangtua dibuat bingung mencari

Aktivitas Seru yang Bisa Dilakukan Bersama Anak Saat Libur Lebaran Read More »

Manfaat Mengajarkan Anak Puasa

Berpuasa adalah salah satu kewajiban umat Muslim. Puasa adalah keadaan menahan diri dari makanan, minuman, perilaku buruk, dan semua hal yang bisa membatalkan puasa. Puasa dilakukan setelah adzan subuh hingga adzan maghrib tiba. Kewajiban berpuasa dimulai saat anak memasuki usia baligh. Namun, tak ada salahnya untuk mengajarkannya sejak dini. Meski awalnya terasa berat, lama-kelamaan anak akan

Manfaat Mengajarkan Anak Puasa Read More »